Jurnal Penelitian Perikanan - Tingkat Konsumsi Oksigen Udang Vanamei (Litopenaeus vannamei) dan Model Pengelolaan Oksigen pada Tambak Iintensif - ABSTRAK : Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui tingkat konsumsi oksigen udang vanamei (Litopenaeus vannamei) dan model pengelolaan oksigen pada tambak intensif. Udang dengan bobot sekitar 5 gram dimasukkan ke dalam wadah tertutup berukuran 20 liter dengan kepadatan 6 ekor/wadah. Kualitas air diukur setiap 2 jam selama 6 jam.
Baca juga Abstrak Jurnal Penelitian Perikanan lainnya:
- Uji Aktivitas Antibakteri Kitosan dari Kulit Udang terhadap Staphylococcus aureus dan Escherichia coli dengan Metode Difusi Agar
- Pemanfaatan Limbah Kulit Udang menjadi Edible Coating untuk Mengurangi Pencemaran Lingkungan
- Daya Dukung Lingkungan Perairan Tambak Desa Mororejo Kabupaten Kendal
- Pengaruh Pemberian Berbagai Jenis Pakan terhadap Penampilan Reproduksi Ikan Balashark (Balanthiocheilus melanopterus Bleeker)
- Penggunaan Chitosan dari Cangkang Udang
- Biologi dan Metode Kultur Plankton sebagai Pakan Alami Larva Hewan Air
- Kajian Sistem Manajemen Mutu pada Pengolahan Ikan Jambal Roti di Pangandaran - Kabupaten Ciamis
- Analisis Pengendalian Kualitas Produksi Pembekuan Udang PT. Istana Cipta Sembada Dengan Menggunakan Diagram Kontrol C
- Uji Antibakteri Kitosan dari Kulit Udang Windu (Penaeus monodon) dengan Metode Difusi Cakram Kertas
0 Response to "Tingkat Konsumsi Oksigen Udang Vanamei (Litopenaeus vannamei) dan Model Pengelolaan Oksigen pada Tambak Iintensif"
Posting Komentar